" UPDATE >>>Arema Indonesia mengeluhkan kondisi rumput lapangan stadion Siliwangi yang dalam keadaan rusak berat setelah digunakan selama tiga hari untuk event KICKFEST 2010. Kondisi rumput lapangan dalam keadaan rusak berat, tanah bercampur lumpur menutupi rumput stadion. Arema bertandang ke Bandung untuk melakoni leg kedua perempat final Piala Indonesia 2010. Di leg pertama yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Arema unggul telak 3-0.

27 April 2009

Arema Malang v Persija Jakarta 2-2 (0-1)

www.ongisnade.net
Stadion Kanjuruhan, 26 April 2009

Arema gagal mempertahankan keunggulannya...

setelah Persija mampu mencetak gol pada menit-menit akhir melalui tandukan striker pengganti, Fabio Lopes.

Persija unggul lebih dulu pada akhir babak pertama ketika Erik Setiawan mencetak gol bunuh diri. Arema bangkit pada babak kedua dan mencetak dua gol melalui Patricio Morales dan Buston Browne, sebelum akhirnya Persija mencetak gol telat di injury time untuk memaksakan hasil imbang.

Pencetak gol:
Patricio Morales ‘58, Buston Browne ‘66 (Arema), Erik Setiawan ‘45+1 bd, Fabio Lopes ‘90+2 (Persija)

Baca Juga:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar